- Ustadz -
Dr. Khalid Basalamah
-SirahNabawiyah.Com-
Sejarah
Muhammad
Shallallahu 'Alaihi wa Sallam
لَقَدْ كَانَ لَكُمْ فِي رَسُولِ اللَّهِ أُسْوَةٌ حَسَنَةٌ لِمَنْ كَانَ يَرْجُو اللَّهَ وَالْيَوْمَ الْآخِرَ وَذَكَرَ اللَّهَ كَثِيرًا
“Sesungguhnya telah ada pada (diri) Rasulullah itu suri teladan yang baik bagimu (yaitu) bagi orang yang mengharap (rahmat) Allah dan (kedatangan) hari kiamat dan dia banyak menyebut Allah.” (QS. Al-Ahzab: 21)
Website ini kami bangun untuk mengumpulkan rekaman kajian tentang Sirah Nabi Muhammad Rasulullah Shallallahu Alaihi wa Sallam (صلى الله عليه و سلم).
Untuk lebih bisa menyimak secara seksama, silahkan saksikan video-video rekaman tersebut.
Semoga website ini berguna bagi seluruh kaum Muslimin, menumbuhkan rasa cinta kita kepada Rasulullah Shallallahu Alaihi wa Sallam (صلى الله عليه و سلم) keluarga, sahabat dan orang-orang yang teguh memegang Sunnahnya.
Aamiin..